>Biografi Pahlawan Nasional Sutomo | Bung Tomo

Biografi Pahlawan Nasional Sutomo | Bung Tomo

Sutomo atau lebih dikenal sebagal Bung Tomo dilahirkan di Kampung Blauran, Surabaya, pada 3 Oktober 1920. Ayahnya bernama Kartawan Tjiptowidjojo, Sutomo adalah sosok yang aktif berorganisasi sejak remaja. Bergabung dalam Kepanduan Bangsa...

Prasati Tugu

Prasasti Tugu adalah salah satu prasasti yang berasal dari Kerajaan Tarumanagara. Prasasti tersebut isinya menerangkan penggalian Sungai Candrabaga oleh Rajadirajaguru dan penggalian Sungai Gomati oleh Purnawarman pada tahun ke-22 masa pemerintahannya...

Rabu, 22 April 2015

TENTANGI RA KARTINI

   BIODATA RA KARTINI   

Raden Ajeng Kartini Tokoh Pahlawan Nasional
RA Kartini
Tokoh Pahlawan Nasional
Nama Lengkap : Raden Ajeng Kartini
Nama Lain : Raden Ayu Kartini, RA Kartini

Tanggal Lahir : 21 April 1879

Zodiac : Taurus

Tempat Lahir : Bendera Belanda Jepara, Jawa Tengah, Hindia Belanda

Tanggal Meninggal : 17 September 1904

Tempat Meninggal : Rembang, Jawa Tengah, Hindia Belanda

Dikenal karena : Emansipasi wanita

Warga Negara : Indonesia

Agama : Islam

Pasangan : K.R.M. Adipati Ario Singgih, Djojo Adhiningrat

Anak : R.M Soesali.

Rabu, 01 April 2015

Beberapa Jenis Sejarah

Penjelasan Jenis-Jenis Sejarah  - Majunya ilmu pengetahuan maka berimbas terhadap makin beraneka ragamnya kajian topik sejarah yang diteliti oleh para ahli. Tema sejarah menjadi terbagi menjadi beberapa jenis yang didasarkan pada objek yang dikaji, wilayah yang menjadi kajian, dan aspek-aspek lain.

Jenis sejarah berdasarkan tema misalnya, menyangkut sejarah politik, sejarah perekonomian, sejarah sosial dan sejarah pendidikan. Sementara jenis sejarah berdasarkan wilayah kajian, misalnya sejarah Indonesia, Sejarah Asia Timur, Sejarah Eropa. Lalu jenis sejarah berdasarkan cakupan wilayah pembahasan misalnya, Sejarah Dunia, Sejarah Nasional dan Sejarah Lokal. Di bawah ini akan diberikan beberapa deskripsi yang berkaitan dengan jenis sejarah berdasarkan objek atau tema yang dikaji.

Tentang Sejarah Lokal

Sejarah Lokal

Indonesia adalah negara yang bersejarah. Banyak sekali tragedi atau peristiwa yang terjadi di negeri Indonesia. Mulai dari masa prasejarah, masa kerajaan, masa kolonial hangga masa kemerdekaan mewarnai sejarah panjang negeri kita ini.
Sebagai warga Indonesia, sudah sepantasnya bagi kita untuk mengenali sejarah- sejarah yang telah terjadi di negeri kita ini. Hal ini dimaksudkan agar kita dapat menjadikan sejarah itu sebagai sebuah refleksi untuk melangkah ke depan menggapai cita-cita.
Istilah sejarah lokal di Indonesia kerap digunakan pula sebagai sejarah daerah, sedangkan di Barat disamping dikenal istilah local history juga community history, atau neighborhood history, maupun nearby history.